Jurnal Pendidikan

  • Beranda
  • TK/PAUD
  • SD
  • SMP
  • SMA
  • SMK
  • Peraturan
  • Artikel
  • About
Home » 4 » SD » UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SEMESTER I MATA PELAJARAN IPS KONSEP MENELADANI KEPAHLAWANAN DAN PATRIOTISME TOKOH-TOKOH DI LINGKUNGANNYA MELALUI PEMBELAJARAN VALUE CLARIFICATION TECHNIQUE (VCT)

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SEMESTER I MATA PELAJARAN IPS KONSEP MENELADANI KEPAHLAWANAN DAN PATRIOTISME TOKOH-TOKOH DI LINGKUNGANNYA MELALUI PEMBELAJARAN VALUE CLARIFICATION TECHNIQUE (VCT)

Prosedur penelitian dalam penelitian tindakan menggunakan dua siklus tindakan. Langkah-langkah tersebut meliputi: 1) perencanaan; 2) pelaksanaan; 3) observasi; dan 4) refleksi hasil tindakan.Penelitian ini menyimpulkan bahwa penggunaan metode pembelajaran kooperatif metode Value Clarification Technique (VCT) dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas V Semester 1  Tahun Pelajaran 2014/2015  dalam pembelajaran PKn konsep “Menunjukkan Contoh-Contoh Perilaku Dalam Menjaga Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia”.
Hal ini ditunjukkan dengan meningkatnya prestasi belajar siswa pada setiap siklus tindakan yang dilakukan.
Berdasarkan hasil tes sebelum dilakukan tindakan dan setelah dilakukan tindakan serta perbaikan pembelajaran, nilai rata-rata hasil belajar siswa diketahui pada kondisi awal sebesar 67,00  meningkat menjadi 73,00 pada akhir tindakan Siklus I, kemudian meningkat menjadi 80,00 pada akhir Siklus II. Ketuntasan belajar siswa mengalami peningkatan dari 46% pada kondisi awal meningkat menjadi 77% pada akhir tindakan siklus I, kemudian meningkat menjadi 100% pada akhir tindakan Siklus II.

Belum ada komentar untuk "UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SEMESTER I MATA PELAJARAN IPS KONSEP MENELADANI KEPAHLAWANAN DAN PATRIOTISME TOKOH-TOKOH DI LINGKUNGANNYA MELALUI PEMBELAJARAN VALUE CLARIFICATION TECHNIQUE (VCT)"

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)
Diberdayakan oleh Blogger.
Copyright 2013 Jurnal Pendidikan - All Rights Reserved
by Mas Sugeng - Powered by Blogger Template Free